Cara Membersihkan Sofa Beludru Pada Furniture Kursi Tamu Anda Dengan Mudah

Cara Membersihkan Sofa Beludru

Cara Membersihkan Sofa Beludru | Anda memiliki furniture kursi tamu sofa dari jepara yang menggunakan bahan kain beludru ? Apakah kursi tamu anda sudah bersih dan terbebas dari noda dan kotoran ? Jika anda memiliki furniture kursi tamu sofa dari jepara, maka, cepat atau lambat, pasti akan mengalami kotor.

Cara Membersihkan Sofa Beludru

Dalam kesempatan kali ini, admin akan memberikan tips untuk mengatasi masalah yang ada alami. Kursi tamu jenis sofa, memanglah salah satu jenis furniture yang paling sering ditemui dengan sangat mudah sekali. Anda bisa menemui jenis kursi ini dikantor, rumah, hotel, kamar rumah sakit, dan masih banyak lagi contohnya yang lain.

Kursi tamu sofa, memanglah dipergunakan untuk duduk, istirahat, bahkan untuk tidur-tiduran. Furniture ini, memanglah sangat sering digunakan, untuk itu, furniture ini perlu adanya perlakuan khusus, agar furniture kursi tamunya tetap bersih, dan nyaman untuk dipergunakan. Jika kursi tamu tersebut kotor, karena banyak noda, baik noda dari debu, dari tumpahan kopi, tumpahan teh, dan lain sebagainya. Jika benda tersebut kotor, maka, tentu tidak enak untuk dipandang, diduduki, serta menjadi sarang penyakit.

Jika kursi tamu sofa tersebut berih, maka anda dan keluarga anda akan nyaman untuk mempergunakannya. Untuk membuat kursi tamu sofa yang anda miliki bersih, anda perlu untuk membersihkannya. Anda bisa membersihkannya dalam waktu 1 minggu, atau anda bisa membersihkannya dalam waktu 1 bulan sekali. Jika anda kurang ada waktu untuk membersihkan kursi sofa anda, maka lakukanlah pembersihan minimal 6 bulan sekali.

Furniture kursi tamu sofa, itu memiliki bahan kain yang bermacam-macam. Ada yang menggunakan bahan kain beludru, kulit sintetis, kulit asli, dan masih banyak lagi jenisnya yang tidak bisa admin sebutkan untuk anda. Nah, admin sudah menjelaskan, bahan-bahan yang sering dipergunakan pada kursi sofa, maka dari itu, dari semua bahan-bahan tersebut tentu memiliki cara-cara yang berbeda untuk membersihkannya. Semua cara untuk membersihkannya berbeda-beda, tapi, admin hanya memberi cara untuk membersihkan sofa yang menggunakan kain beludru. Untuk membahas kain yang lain, maka tunggu artikel berikutnya dari admin.

Inilah Cara Membersihkan Sofa Beludru Pada Furniture Kursi Tamu Yang Wajib Anda Lakukan

  • Gunakanlah vacum cleaner (mesin penyedot debu).

Kusi tamu sofa, baik yang sering dipergunakan, atau yang jarang dipergunakan, tentu tak akan luput dari noda kotoran debu. Noda debu bisa masuk dengan udara yang menyebar pada ruangan. Untuk cara membersihkannya, sangatlah mudah sekali, cukup anda mempergunakan mesin penyedot debu, maka kursi tamu sofa anda akan kembali bersih.

  • Kemoceng (sulak “bahasa jawa”).

Untuk membersihkan debu, anda juga menggunakan kemoceng. Kemoceng ini sangat mudah untuk anda jumpai, maklum saja, alat ini memanglah sederhana, serta memiliki harga yang bersahabat. Untuk caranya, cukup anda mengusapkan ke kursi sofa yang anda miliki sampai noda debu menghilang.

  • Pergunakan air dan cairan pembersih yang lembut.

Jika kursi sofa yang anda miliki terkena noda yang membandel, contoh saja noda kopi, noda makanan, dll. Anda bisa mempergunakan air dan cairan perbersih yang lembut, contoh saja, cairan pembersih piring. Caranya sangatlah mudah, anda cukup mencampur air dengan cairan pembersih yang lembut, aduk hingga mengeluarkan busa, lalu lakukan pembersihan pada bagian noda yang membandel pada sofa. Lakukan cara ini sampai noda hilang, jangan lupa, setelah bersih, lalu bersihkanlah menggunakan air bersih.

  • Pergunakanlah sikat.

Jika cara yang diatas, belum juga hilang nodanya, maka, anda harus mempergunakan sikat. Sikatlah noda tersebut hingga bersih, dan lakukannlah pembersihan berikutnya menggunkan air bersih.

Nah, setelah kursi sofa yang anda miliki sudah bersih dan terbebas dari kotoran dan noda yang membadel, maka langkah yang terakhir, lakukanlah pengeringan. Usahakan pada saat pengeringan kursi sofa jangan terkena sinar matahari secara langsung. Karena, jika sering-sering terkena sinar matahari secara langsung, maka akibatnya, warna pada kain akan cepat pudar.

Baca juga – Harga Meja Makan Jati Jepara

Kami adalah perusahaan dan toko online yang menjual berbagai macam aksesoris rumah tangga seperti accesories jati, almari jam, almari pajangan, almari pakaian, bale bale, bufet, gazebo, gebyok, kamar set, kitchen set, kursi, kursi kantor, kursi malas, kursi tamu, kursi tamu mewah, kursi teras, meja bar, meja belajar, meja console, meja kantor, meja makan minimalis, meja rias, mimbar jati, mirror, nakas, penyekat ruangan, pintu rumah, rak sofa, tempat tidur & tempat tidur anak.

Demikian tips tentang Cara Membersihkan Sofa Beludru Pada Furniture Kursi Tamu yang bisa admin infokan untuk anda semua. Semoga artikel tentang Cara Membersihkan Sofa Beludru Pada Furniture Kursi Tamu ini bisa menambah ilmu dan memberikan manfaat untuk anda. Tunggu arikel berikutnya, dan jika anda butuh furniture yang berkualitas, anda bisa membeli produk dari kami.

Salam sukses – Jual Mebel Jepara

Chat Wa